My awesome top bar
My awesome top bar

Reksa Dana Saham

Jenis Reksa Dana yang portofolionya berisi saham. Alokasi investasi pada Reksa Dana jenis ini minimal 80% pada saham. Reksa Dana Saham menawarkan potensi imbal hasil yang lebih tinggi bila dibandingkan jenis Reksa Dana lainnya. Jenis Reksa Dana ini cocok untuk investor agresif dengan jangka investasi lebih dari 5 tahun.

Lebih Aman
Terpantau dan Terencana
Dikelola Profesional


* Grafik merupakan proses pertumbuhan investasi

Unduh Dengan Mudah


INFORMASI PERFORMA DAN KINERJA KAMI

Pilih Kategori Produk


Disclaimer: Laporan ini dibuat hanya untuk kebutuhan informasi pemegang unit penyertaan dan bukan merupakan suatu bentuk penawaran maupun nasihat investasi. Investasi pada reksa dana mengandung risiko. Calon investor wajib membaca dan memahami prospektus. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan dan tidak dapat menjadi jaminan kinerja masa yang akan datang.

CAPITAL OPTIMAL EQUITY

Reksa Dana Capital Optimal Equity akan melakukan investasi dengan komposisi portofolio investasi sebagai berikut: • minimum 80% dan maksimum 100% dari Nilai Aktiva Bersih pada Elek bersifat ekuitas yang diterbitkan oleh korporasi yang ditawarkan melalui penawaran umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek baik di dalam maupun di luar negeri. • Minimum 0% dan maksimum 20% dari Nilai Aktiva Bersih pada instrumen Pasar Uang dalam negeri yang mempunyai jatuh tempo kurang dari 1 (satu) tahun dan/atau deposito, dalam mata uang Rupiah atau mata uang asing. Reksa Dana Capital Optimal Equity bertujuan untuk memberikan pertumbuhan investasi yang sesuai dengan tingkat risiko dalam jangka Panjang dengan berinvestasi pada Efek bersifat ekuitas yang ditawarkan melalui penawaran umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek baik di dalam maupun di luar negeri.

CAPITAL OPTIMAL EQUITY bertujuan untuk memberikan pertumbuhan investasi yang sesuai dengan tingkat risiko optimal dalam jangka panjang dengan berinvestasi pada Efek bersifat ekuitas yang ditawarkan melalui Penawaran Umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek baik di dalam maupun di luar negeri, dengan berinvestasi pada perusahaan dengan kapitalisasi besar maupun perusahaan yang berkapitalisasi kecil.

1.

Nama Reksa Dana

Reksa Dana  Capital Optimal Equity

2.

Jenis Reksa Dana

Reksa Dana Saham

3.

Denominasi

Rupiah (IDR)

4.

Kustodian :

 

 

Nama Bank

PT Bank DBS Indonesia

 

Nama Rekening

Reksa Dana Capital Optimal Equity Fund

 

Nomor Rekening

3320057655

5.

Jumlah Unit Penyertaan (UP) yang ditawarkan

Secara terus menerus sampai dengan 2.000.000.000 (dua miliar) UP

6.

Nilai Aktiva Bersih Awal

IDR 1.000,- (seribu Rupiah)

7.

Minimum Pembelian Awal

IDR 10.000 (sepuluh ribu rupiah) untuk setiap Pemegang UP

8.

Minimum Pembelian Selanjutnya

IDR 10.000,- (sepuluh ribu Rupiah) untuk setiap Pemegang UP

9.

Minimum Penjualan Kembali

IDR 10.000,- (sepuluh ribu Rupiah)

10.

Saldo minimum Kepemilikan

IDR 10.000,- (sepuluh ribu Rupiah)

11.

Minimum Pengalihan Investasi

IDR 10.000,- (sepuluh ribu Rupiah)

12.

Biaya Pembelian UP

Maks 3% dari nilai transaksi pembelian UP

13.

Biaya Penjualan Kembali UP

Maks 3% dari nilai transaksi penjualan kembali UP

14.

Biaya Pengalihan Investasi

Maks 3% dari nilai transaksi pengalihan investasi

15.

Imbalan Jasa Manajer Investasi

Maks. 3% (tiga persen) per tahun

16.

Imbalan Jasa Bank Kustodian

Maks. 0.15% (nol koma lima belas persen) per tahun



Kembangkan Skala Finansial Anda

Investasi Sekarang

Jangan biarkan kesempatan berlalu, kami siap membantu anda meraih masa depan yang lebih baik.

Daftarkan diri anda melalui online form kami atau jika anda membutuhkan informasi lebih, biarkan petugas kami yang menghubungi anda.


Form Investasi     Hubungi Saya